• MAN 2 GRESIK
  • Madrasah Islami, Terampil, Populis, Berbasis Digital dan Mendunia

HEBAT ! SISWA MAN 2 GRESIK RAIH JUARA 3 LOMBA PIFTIF PROCOMMITE V.12 PRODISTIK

MAN 2 Gresik (26/11). Aktualisasi diri bagi seorang murid sangat penting dalam rangka memberikan contoh dan motivasi bagi siswa lainnya. Siswa yang berprestasi akan memberikan magnet yang kuat bagi teman-temannya dalam menggali segenap potensi dalam dirinya, sehingga memunculkan keinginan yang kuat dan merangsang mereka untuk berprestasi juga.

Untuk itulah pada hari Sabtu (26/11/2022), Abelia Agustin siswa kelas XI Ipa 1 dan  Andini Pramesti Anwar teman sekelasnya mewakili MAN 2 Gresik mengikuti lomba Penulisan Ide Futuristik dalam ajang procommite v12 Prodistik ITS Surabaya pada tanggal 26 November 2022 HUT ke-21.

Mereka berdua bersyukur atas prestasinya tersebut. siswa kelas Xi itu mengatakan bahwa mereka akan terus semangat dalam meraih prestasi. mereka juga memiliki motto hidup yang membuatnya tak berhenti berkarya. “Habisi kekalahanmu, kelak kau akan tuai kemenangan,” ujar Abel dan Andini.

Drs. H. Moh. Ersat, M.Hi selaku kepala Kemenag Kabupaten Gresik yang Baru mengaku sangat bangga terhadap prestasi yang diraih oleh Abel dan Andini tersebut. Beliau berpesan agar mereka berdua tidak hanya juara di ajang procommite ITS, melainkan harus punya semangat juang yang tinggi untuk selalu berprestasi mengharumkan nama MAN 2 Gresik.(Humas/rdp)

Tulisan Lainnya
Prestasi Siswa MAN 2 Gresik di Berbagai Kompetisi Nasional: Raih Medali Perunggu

Siswa-siswi MAN 2 Gresik kembali membanggakan sekolah dengan meraih medali perunggu dalam sejumlah kompetisi nasional. Di antaranya adalah Alifah Risqina Choirunnisa, Nur Masyitta, Putr

04/01/2025 08:49 WIB - Humas
Siswa MAN 2 Gresik Raih Medali Perak dalam Berbagai Kompetisi Nasional

Siswa-siswi MAN 2 Gresik kembali menunjukkan kualitas dan potensi luar biasa dengan meraih medali perak dalam berbagai kompetisi akademik tingkat nasional. Di antaranya adalah L

04/01/2025 08:47 WIB - Humas
Salsabila Aurellia Chelsea Revani, Siswa MAN 2 Gresik, Raih Medali Emas di National Teacher Olympiad (NTO) 2024

Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh siswa MAN 2 Gresik, Salsabila Aurellia Chelsea Revani, yang berhasil meraih Medali Emas dalam ajang National Teacher Olympiad (NTO) 202

04/01/2025 08:44 WIB - Humas
Najwa Najiha, Siswa MAN 2 Gresik, Raih Medali Emas di Festival Olimpiade Sains dan Bahasa (FOSB) 2024

Prestasi membanggakan datang dari siswa MAN 2 Gresik, Najwa Najiha, yang berhasil meraih Medali Emas dalam ajang Festival Olimpiade Sains dan Bahasa (FOSB) 2024. Kompetisi berge

04/01/2025 08:42 WIB - Humas
Muhammad Zaenal Ridho Raih Medali Emas dalam National Heroes Competition 2024

Siswa MAN 2 Gresik kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat nasional. Muhammad Zaenal Ridho, siswa kelas X-7, berhasil meraih Medali Emas dalam ajang National Heroes Competit

04/01/2025 08:34 WIB - Humas
Muhammad Alvin Raih Medali Emas di Olimpiade Pelajar Pintar Nasional (OPPN) 2024

Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh siswa MAN 2 Gresik. Muhammad Alvin, siswa kelas XII-5, berhasil meraih Medali Emas dalam Olimpiade Pelajar Pintar Nasional (OPPN) 2024 di bidan

04/01/2025 08:33 WIB - Humas
Khusna Nur Maulidiyah Sabet Medali Emas di Indonesia Advanced Student Competition (IASC) 2024

Prestasi membanggakan kembali diraih oleh siswa MAN 2 Gresik. Khusna Nur Maulidiyah, siswi kelas X-2, sukses meraih Medali Emas dalam ajang Indonesia Advanced Student Competitio

04/01/2025 08:32 WIB - Humas
Halwa Amaliyah Raih Medali Emas di Global Genius Olympiad 2024

MAN 2 Gresik kembali menorehkan prestasi gemilang di tingkat nasional. Halwa Amaliyah, siswi kelas XI-4, berhasil meraih Medali Emas dalam ajang Global Genius Olympiad 2024 yang diselen

04/01/2025 08:30 WIB - Humas
Fida Zahrotul Aulia Raih Medali Emas di Young Genius Competition 2024, Harumkan Nama MAN 2 Gresik

MAN 2 Gresik kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat nasional. Fida Zahrotul Aulia, siswi kelas XI-2, berhasil meraih Medali Emas dalam ajang Young Genius Competiti

04/01/2025 08:29 WIB - Humas
Diva Adzrolina Adzhani Sabet Medali Emas dalam Olimpiade Pelajar Nasional 2024

Prestasi membanggakan kembali diukir oleh siswa MAN 2 Gresik. Diva Adzrolina Adzhani, siswi kelas XII-4, berhasil meraih Medali Emas dalam ajang Olimpiade Pelajar Nasional (OPN) yang di

04/01/2025 08:25 WIB - Humas